Apa yang kita pikirkan pertama kali jika mendengar kata introvert? Mudah kah mengenali sosok introvert? Mungkin sebagian dari kita berpendapat bahwa seseorang yang dikatakan introvert adalah ia yang sangat pendiam, tidak akan berbicara jika tidak diajak bicara, atau bahkan seseorang yang sangat membosankan. Benarkah?
Sebenarnya setiap manusia memiliki karakter introvert dan ekstrovert. Yang membedakan hanyalah karakter mana yang lebih dominan. No one is pure introvert or pure extrovert. Saya sendiri merasa bahwa karakter dominan yang saya miliki adalah introvert. Beberapa saat yang lalu saya membaca sebuah artikel berjudul “23 Signs You’re Secretly an Introvert” di SINI. Dan, saya akan mencoba merangkum isi tulisan tersebut dalam bahasa Indonesia di tulisan kali ini (dengan tambahan pengalaman saya sebagai seseorang dengan karakter dominan introvert).
1. Tidak suka basa-basi?
Laurie Helgoe di tulisannya yang berjudul “Introvert Power: Why Your Inner Life is Your Hidden Strength” menyebutkan bahwa orang introvert tidak suka basa-basi bukan karena membenci orang yang mengajaknya bicara.
Hehe, saya sendiri memang kadang tidak terlalu suka basa-basi. Dulu malah sempat ditegur di kantor agar bisa sedikit belajar basa-basi kalau berkomunikasi dengan rekan kerja. Mungkin hal ini juga yang kadang membuat orang lain sedikit jengah jika berhadapan dengan orang introvert, hehe.
Laurie Helgoe di tulisannya yang berjudul “Introvert Power: Why Your Inner Life is Your Hidden Strength” menyebutkan bahwa orang introvert tidak suka basa-basi bukan karena membenci orang yang mengajaknya bicara.
Hehe, saya sendiri memang kadang tidak terlalu suka basa-basi. Dulu malah sempat ditegur di kantor agar bisa sedikit belajar basa-basi kalau berkomunikasi dengan rekan kerja. Mungkin hal ini juga yang kadang membuat orang lain sedikit jengah jika berhadapan dengan orang introvert, hehe.
2. Sering merasa asing di keramaian
Ketika berada di pesta, orang introvert cenderung bertemu dengan orang-orang yang sudah mereka kenal. Tujuan utama seorang introvert berada di pesta jarang sekali untuk bertemu orang-orang baru.
Dembling mengungkapkan bahwa jika Anda sering merasa asing di keramaian, kemungkinan Anda adalah seorang introvert.
Ketika berada di pesta, orang introvert cenderung bertemu dengan orang-orang yang sudah mereka kenal. Tujuan utama seorang introvert berada di pesta jarang sekali untuk bertemu orang-orang baru.
Dembling mengungkapkan bahwa jika Anda sering merasa asing di keramaian, kemungkinan Anda adalah seorang introvert.
3. Orang introvert lebih suka berada di dalam kelompok kecil
Dembling mengatakan bahwa kegiatan bersosialisasi bagi orang introvert bisa membuat mereka tertekan. Orang introvert lebih suka berada di sebuah grup kecil dan dekat satu sama lain.
Saya sendiri kadang merasa berada di dalam sebuah grup besar terlalu lama itu bisa sangat “melelahkan”.
Dembling mengatakan bahwa kegiatan bersosialisasi bagi orang introvert bisa membuat mereka tertekan. Orang introvert lebih suka berada di sebuah grup kecil dan dekat satu sama lain.
Saya sendiri kadang merasa berada di dalam sebuah grup besar terlalu lama itu bisa sangat “melelahkan”.
4. Suka mikir “terlalu dalam” dan gampang terpecah konsentrasinya
Kalau yang ini sih saya banget, hihi. “Introverts suka menyelam hingga yang paling dalam,” kata Dembling. Misalnya nih ya, habis nonton film atau baca buku, suka banget mengingat-ingat hal-hal inspiratif/berkesan, dan itu bisa dipikirin lamaaa banget.
Saya sendiri termasuk orang yang sangat mudah terpecah konsentrasinya. Kalau sedang melakukan sesuatu, bisa harus “memposisikan diri” di dalam zona yang kondusif. Kalau nggak gitu, hal yang dilakuin bisa nggak beres-beres.
Kalau yang ini sih saya banget, hihi. “Introverts suka menyelam hingga yang paling dalam,” kata Dembling. Misalnya nih ya, habis nonton film atau baca buku, suka banget mengingat-ingat hal-hal inspiratif/berkesan, dan itu bisa dipikirin lamaaa banget.
Saya sendiri termasuk orang yang sangat mudah terpecah konsentrasinya. Kalau sedang melakukan sesuatu, bisa harus “memposisikan diri” di dalam zona yang kondusif. Kalau nggak gitu, hal yang dilakuin bisa nggak beres-beres.
5. Isi energi dengan menyendiri
Salah satu karakteristik fundamental yang dimiliki oleh seorang introvert adalah mereka selalu butuh waktu sendiri untuk bisa mengisi “baterainya”. Mungkin bagi sebagian orang (khususnya yang memiliki karakter dominan ekstrovert), menghabiskan waktu sendirian di rumah hanya dengan segelas teh dan setumpuk majalah tampak sangat membosankan. Tapi, tidak untuk seorang introvert.
Saya sendiri suka mencari mood booster dengan menyendiri di keramaian, seperti berada di toko buku atau malah jalan-jalan di mal sendiri selama beberapa saat. Hehe, bagi sebagian orang tampaknya ini hal aneh, tapi bagi seorang introvert, hal ini sangatlah penting.
Salah satu karakteristik fundamental yang dimiliki oleh seorang introvert adalah mereka selalu butuh waktu sendiri untuk bisa mengisi “baterainya”. Mungkin bagi sebagian orang (khususnya yang memiliki karakter dominan ekstrovert), menghabiskan waktu sendirian di rumah hanya dengan segelas teh dan setumpuk majalah tampak sangat membosankan. Tapi, tidak untuk seorang introvert.
Saya sendiri suka mencari mood booster dengan menyendiri di keramaian, seperti berada di toko buku atau malah jalan-jalan di mal sendiri selama beberapa saat. Hehe, bagi sebagian orang tampaknya ini hal aneh, tapi bagi seorang introvert, hal ini sangatlah penting.
6. Orang introvert bisa menjadi pemimpin yang hebat
Banyak yang menganggap bahwa orang introvert adalah pemalu. Ah, hal ini juga yang sering membuat saya sedikit tidak nyaman, introvert bukanlah pemalu. Beberapa publik figur seperti Emma Watson, Christina Aguilera, bahkan Lady Gaga, mereka adalah orang introvert. Selain itu, sekitar 40 persen CEO adalah orang-orang introvert.
Banyak yang menganggap bahwa orang introvert adalah pemalu. Ah, hal ini juga yang sering membuat saya sedikit tidak nyaman, introvert bukanlah pemalu. Beberapa publik figur seperti Emma Watson, Christina Aguilera, bahkan Lady Gaga, mereka adalah orang introvert. Selain itu, sekitar 40 persen CEO adalah orang-orang introvert.
Meski memang tidak bisa dipungkiri, orang introvert kemungkinan harus berusaha lebih keras ketika harus bersosialisasi di kelompok-kelompok besar. Kadang seorang introvert merasa lebih nyaman menyampaikan pidato di hadapan 500 orang daripada harus membaur dengan orang-orang tersebut.
Seorang introvert juga memiliki kecenderungan untuk tidak berada di sebuah posisi yang dikerumuni banyak orang. Misalnya, kalau pergi ke bioskop, orang introvert lebih memilih untuk berada di kursi paling belakang atau yang dekat dengan jalan
Cara Menjadi Introvert Yang Bahagia
Cara menjadi introvert yang bahagia ini mungkin belum Anda ketahui. Menjadi seorang introvert bukanlah hal yang buruk. Tetapi jika hal tersebut menghalangi Anda melakukan hal yang benar-benar Anda inginkan, ataupun mengganggu kehidupan profesional dan pribadi Anda, berarti ada yang sebaiknya dirubah dari diri Anda. Meskipun begitu, orang-orang introvert harusnya bahagia karena sifat introvertmereka.
Cara menjadi introvert yang bahagia ini mungkin ingin ANda lakukan. Ada 10 cara untuk membuat hidup introvert lebih ceria, dan kebanyakan dari cara tersebut adalah cara keluar dari situasi negatif dan menjaga sisi positif karakter mereka. Bacalah artikel ini untuk mengetahui cara menjadi introvert yang bahagia.
1. Tegaskan bahwa diri Anda memiliki kepribadian yang masuk akal. Ada dua jenis kepribadian yang masuk akal: extrovert dan introvert.
2. Sanggahlah seseorang jika mereka mengatakan bahwa introvertadalah orang yang kegelisahannya tinggi. Introvert bukanlah orang seperti itu. introvert adalah introvert.
3. Sanggahlah orang saat mereka menyatakan bahwa introvertcenderung ke penyakit kejiwaan. Introvert bukan lagi cenderung ke penyakit kejiwaan. Ketika orang extrovert berada dibawah tekanan, mereka akan makan berlebihan, merokok, minum-minum dan menjadi kasar. Saat introvert berada pada kondisi yang sama, mereka menarik diri. Hal ini tidak membuat introvert sakit jiwa.
4. Sanggahlah orang yang menegaskan bahwa introvert itu anti sosial.Introvert tidak seperti itu. Mereka hanya merasa “dikuras” oleh orang lain dan harus membatasi waktu bergaulnya, tetapi mereka adalah orang yang ramah dan peduli terhadap sesamanya.
5. Sanggahlah orang yang mengatakan bahwa introvert itu pendiam, tidak memiliki apa-apa untuk dikatakan. Faktanya adalah sebaliknya,introvert tidak akan berbicara kecuali mereka memiliki sesuatu yang penting untuk dikatakan.
6. Gunakan dengan tepat kemampuan Anda sebagai pendengar yang baik. Kemampuan mendengarkan dengan baik adalah kemampuan yang tidak ternilai dalam semua bisnis dan industri.
7. Jangan meminta maaf untuk waktu yang Anda habiskan sendiri. Jelaskan kepada “mereka” bahwa introvert membutuhkan paling tidak setengah dari waktunya sendirian untuk kesehatan mental dan emosi mereka.
8. Introvert bukanlah pecundang. Berbanggalah menjadi introvert.Orang-orang seperti Albert Einstein, Steven Spielberg, Queen Elizabeth II, Mahatma Gandhi, Michael Jordan dan Bruce Lee adalah orang-orang introvert.Sang Pengantin
Kamis, 9 Januari 2014 - 21:01 wib
Cerpen Tentang introvert yang menarik bagi saya
(Ilustrasi: Feri Usmawan/Okezone) enlarge this image
Yup!!! :-)
BalasHapus